Konstruksi IF digunakan untuk melakukan eksekusi suatu statement secara bersyarat. Cara penulisannya adalah sebagai berikut:
if (syarat)
{
statement
}
atau:
if (syarat)
{
statement
}
{
statement lain
}
atau:
if (syarat pertama)
{
statement pertama
}
elseif (syarat kedua)
{
statement kedua
}
Okeh ,,ini contoh penggunaan If pada PHP,,sekalian juga ini tugas Kuliah,,hehe
<html>
<head>
<title>Tugas IF</title>
</head>
<body>
<?php
$kode="003";
if($kode=="001")
{
echo("Kode : ".$kode."<br>");
echo("Jabatan : Direktur <br>");
echo("Gaji : 5.000.000<br>");
}
elseif($kode=="002")
{
echo("Kode : ".$kode."<br>");
echo("Jabatan : Manajer <br>");
echo("Gaji : 3.000.000");
}
elseif($kode=="003")
{
echo("Kode : ".$kode."<br>");
echo("Jabatan : Karyawan <br>");
echo("Gaji : 1.000.000");
}
else
{
echo("Tidak terdeteksi");
}
?>
</body>
</html>
dan akan menbghasilkan seperti berikut ini :
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan Beri Komentar... ^^